Berbekal kamera Mirror Less, Bonfilio Yosafat Budi Hartono mahasiswa jurusan Fotografi angkatan 2015 Fakultas Seni Media Rekam ISI Yogyakarta salah satu dari kontingen DIY berhasil meraih medali emas di ajang Pekan Seni Mahasiswa Nasional (Peksiminas) XIII tahun 2016. Bonfilio Yosafat yang panggilan akrabnya Bon Bon, sesuai dengan tema
Read more →Fakultas Seni Media Rekam ISI Yogyakarta kembali menyelenggarakan Seminar Mahasiswa, pada periode kali ini mengangkat tema “Riset dan Teori dalam Keilmuan Seni sebagai Penguatan Proses Berkarya Mahasiswa FSMR”. Seminar dibuka oleh Dekan FSMR ISI Yogyakarta Marsudi, S.Kar., M.Hum. di Ruang AUVI Fakultas Seni Media Rekam kegiatan Seminar
Read more →Dibuka kesempatan meraih beasiswa Supersemar periode 2016 untuk mahasiswa FSMR aktif pada semester genap 2015/2016 dengan kuota 8 orang. Batas waktu penerimaan data selambat-lambatnya besok tanggal 20 Juli 2016 pukul 14.30 WIB ke Bidang 3 FSMR. Persyaratan seperti yang sudah diumumkan/ditempel di fakultas pada beberapa waktu yang
Read more →Fakultas Seni Media Rekam (FSMR) ISI Yogyakarta kembali menggelar Pameran Tugas Akhir karya mahasiswa Prodi D-3 Animasi, yang dilaksanakan pada tanggal 20 – 22 Juni 2016 di Lantai 3 Gedung Dekanat FSMR ISI Yogyakarta. Karya yang dipamerkan ini merupakan puncak karya mahasiswa yang menempuh program studi D-3
Read more →Pameran Roadshow IMAJI #2 Alternative Photographic Processes merupakan buah dari pameran mata kuliah Imaji Mahasiswa Fotografi Fakultas Seni Media Rekam ISI Yogyakarta. Setelah sukses menyelenggarakan pameran di kota Yogyakarta, tepatnya di Bentara Budaya Yogyakarta pada tanggal 11 – 15 Januari 2016 para pengkarya ingin terus menyebarluaskan tentang pengetahuan teknik cetak fotografi
Read more →Bertempat di lobby Gedung Jurusan Fotografi Fakultas Seni Media Rekam ISI Yogyakarta pada hari Kamis, 2 Juni 2016 diselenggarakan acara ramah tamah purna tugas Drs. H. Surisman Marah, M.Sn., dalam acara yang berlangsung penuh kekeluargaan dan keakraban tersebut dihadiri oleh Marsudi, S.Kar, M.Hum. Dekan FSMR ISI Yogyakarta,
Read more →Kelompok minoritas untuk ke sembilan kalinya menggelar pameran karya foto dan karya video di Loop Station Nol Km Yogyakarta dari tanggal 3 – 5 Juni 2016. Pameran dibuka oleh Tanto Harthoko, M.Sn. Pembantu Dekan III FSMR ISI Yogyakarta. Pameran Minoritas #9 adalah pameran yang diadakan oleh kelompok
Read more →Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Fakultas Seni Media Rekam Gelombang I Tahun Akademik 2016/2017 Jalur Reguler dilaksanakan hari Rabu, 18 Mei dan Kamis 19 Mei 2016 dengan mata tes Tes Praktik Keterampilan dan Wawancara bertempat di Gedung Dekanat FSMR, Gedung Jurusan Fotografi, dan Gedung Jurusan Televisi. Seleksi Penerimaan
Read more →Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Fakultas Seni Media Rekam Jalur Khusus (Bidik Misi, PMDK, PBUD, dan Linier) Tahun Akademik 2016/2017 dilaksanakan hari Senin, 2 Mei 2016 dengan mata tes Placement Test dan Wawancara bertempat di Ruang Galeri Gedung Dekanat FSMR. Seleksi Penerimaan Jalur Khusus kali ini diikuti oleh 128 peserta tes dengan
Read more →Pada hari Senin, 14 Maret 2016 bertempat di Ruang AUVI Fakultas Seni Media Rekam (FSMR) ISI Yogyakarta, telah dilaksanakan serah terima jabatan dan pelantikan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Seni Media Rekam, Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Fotografi, Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Televisi, serta Kelompok Kegiatan Mahasiswa (KKM) untuk
Read more →